Posted on Juni 13, 2013
Kalau negara2 non Muslim seperti Inggris, Swedia, Australia, dsb membolehkan polisi wanita Muslim berjilbab, sementara di Indonesia yg mayoritasnya Muslim dilarang, ini aneh. Padahal aturan manusia itu kan bisa dibuat/dirubah dgn mudah. Tidak boleh melanggar aturan Allah.
Akan tetapi setelah terjadi polemik berkepanjangan, Pada Selasa (18/6), Kapolri Jenderal Timur Pradopo menyatakan setuju jika ada anggota polisi wanita (Polwan) akan mengenakan jilbab. Soal ini dinyatakan oleh Kapolri di Gedung DPR kepada para wartawan. Alih-alih menolak penggunaan jilbab seperti yang pernah dilontarkan oleh wakilnya, Timur Pradopo malah menyatakan kegembiraannya, karena keinginan penggunaan jilbab tersebut datang dari para Polwan sendiri.Kepala Bagian Penerangan Umum Polri Kombes Pol Agus Rianto menjelaskan, peraturan seragam Polri tentunya tak bisa dilanggar oleh anggota Polri. “Ya ini masalahnya aturan, kalau belum sesuai aturan yang tidak diperkenankan,”ujarnya, Selasa (11/6).
Sebatas belum ada peraturan maka aksi Polwan yang nekat untuk tetap berjilbab malah secara terpaksa dapat terkategorikan sebagai pelanggaran
http://cyberdakwah.com/2013/06/polwan-berjilbab-antara-uu-agama-dan-hak-asasi/#sthash.xxDWM8Hg.dpuf
“Saya justru berterima kasih kepada publik. Karena Polri diperhatikan bahkan sampai ke penggunaan pakaian,” ujarnya.
Namun demikian, agar tidak menimbulkan
polemik di kemudian hari, Kapolri menyatakan bahwa soal penggunaan
jilbab ini harus diatur sedemikian rupa, disesuaikan dengan pakaian
(seragam) yang digunakan Polwan.
“Aturan pakaian polisi kan bukan jilbab saja. Pakaian dinasnya seperti apa harus kami sesuaikan dulu,” kata sang jenderal.
Ketika ditanya soal waktu, Timur
menyatakan akan meklaksanakan secepatnya keputusan tersebut. Karena itu,
dalam waktu dekat ini, Kapolri memerlukan masukan dari sejumlah
tokoh msyarakat berkaitan dengan rencana penggunaan jilbab tersebut.
POLISI WANITA DI INGGRIS
Seorang Polisi Wanita Inggris, Jayne Kemp, 28, memutuskan untuk mempelajari Islam setelah menolong wanita Muslim yang dianiaya.
Setelah
berbicara dgn beberapa Muslim di Twitter, akhirnya dia memutuskan masuk
Islam dan hidup dgn cara Islam di antaranya dgn memakai Jilbab. Namanya
berganti jadi Aminah. Polisi Inggris tidak keberatan. Bahkan Jayne
diserahi tugas untuk mengatur seragam jilbab bagi polisi wanita di
Inggris.
Aminah tertarik menjadi Muslim sebab
Islam mengajarkan memanfaatkan waktu, sabar, dan menghormati orang lain.
Islam mengajarkan kita memperhatikan tetangga dan menghormati orang2
tua.
Police Community Support Officer Jayne
Kemp, 28, decided to find out about the faith while helping a Muslim
woman suffering domestic abuse.
After speaking to other Muslims on
Twitter, she was inspired to give up her Catholic faith to fully convert
last year and now lives a completely Islamic lifestyle.
She now goes out on her PCSO patrols
in?Eccles, Salford, wearing the traditional hijab headscarf and makes
time up at the end of her shift to attend Friday prayers.
Jayne, single mum to a son, nine, and
daughter, seven, formerly converted in a Shahada ceremony last April and
now plans to change her name to Aminah.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar